Keluarga Besar Kelas E Angkatan VI di PUSTEKKOM, 15 Desember 2011
(nupus, iyob, dewi, ina, esa, endang, ria, aina, khatib, samsudin, saripudin,
pemandu dari PUSTEKKOM, haryadi, mamad, didin, mamat, hazairin)
(pak deni, pak sabik & bu neneng tidak ada difoto)


Berbagi Cerita Persiapan Judul Tesis

Format isian rencana judul dan calon pembimbing saya terima saat awal-awal perkuliahan semester 3 dan harus dikumpulkan saat UTS nanti.  Setelah dijalankan sampai saat ini ada beberapa hal yang ingin saya bagikan kepada rekan-rekan pembaca blog tpmuntirta.

  1. Membuat judul proposal :
    * Usahakan sesuai minat, keinginan dan kemampuan kita, karena setelah dijalani nanti beberapa tantangan akan lebih mudah diatasi seperti tiba-tiba pembimbing meminta kita menjelaskan kenapa memilih judul tersebut?
    * Sering-seringlah ke perpustakaan pasca untuk membaca referensi tesis yang sudah jadi.  Bila perlu kita punya copy-an tesis tersebut agar kita punya gambaran menyeluruh tentang apa yang akan kita buat.  Karena tesis tidak boleh dipinjam, saya suka foto-in memakai HP lembar demi lembar yang menurut saya harus diperdalam dan nanti dirumah saya pindahkan ke laptop untuk dibaca kembali.
    * Buku panduan pembuatan tesis terbaru telah terbit tahun ini (2012), dipanduan tersebut kita dihadapkan banyak pilihan penelitian, detail dan lebih memudahkan untuk berkonsentrasi pada satu penelitian yang sesuai keinginan kita.  Buku panduan terbaru tersebut menurut saya wajib dimiliki (bagi yang mendapatkan buku panduan lama).
    * Miliki hubungan dengan alumni atau kakak tingkat untuk sharing pengalaman dan konsultasi.  Syukur-syukur bisa meminjam tesisnya dan diajari mengenai pengolahan data.
    * Segera putuskan judul apa yang akan diajukan. Berdasarkan diskusi dengan pihak akademik pasca, banyak dari mahasiswa pasca yang sudah di acc pembimbing untuk segera seminar proposal walau baru beberapa hari pengunguman seminar ditempelkan.  Ternyata mereka telah jauh-jauh hari mencicil mengerjakan tesis tersebut dan tentunya sesuai ketentuan. Jika diminta direvisi/diganti, kita bisa anggap sebagai pembelajaran dan merevisi/membuat judul yang kedua sepertinya lebih mudah karena sudah ada pengalaman sebelumnya dibandingkan tidak sama sekali.
  2. Memilih calon pembimbing :
    *  Sesuaikan backgroundnya atau keahliannyanya dengan judul yang akan kita teliti.
    *  Kalau sudah ada yang kenal, itu lebih enak.
  3. Tambahan
    * Tetapi semua keputusan ada dipihak pasca.  Pasca tentu memiliki banyak pertimbangan dan keputusan tersebut adalah keputusan terbaik bagi mahasiswanya.
    * Jangan mudah percaya dengan gosip, ternyata banyak yang tidak benarnya. Kita harus berpikir jangka panjang.
    * Semua staf dan petugas sangat welcome dan membantu.  Tinggal kita sebagai mahasiswa belajar cara menyampaikan keinginan tersebut dengan baik dan mau mengerti karakter mereka.  Alhamdulillah saya pribadi tidak pernah banyak mengalami kesulitan.
    * Jika ada yang kurang berkenan kepada direktur dan jajarannya, dosen atau staf, bisa langsung disampaikan dengan cara yang baik.  InsyaAllah hal-hal tersebut bisa didiskusikan dan dapat dicari jalan penyelesaiannya. 
Mohon maaf kalau menggurui dan ada yang tidak berkenan, beberapa contoh tidak saya tulis.  Hal tersebut menjadi konsumsi saya pribadi.  Terima kasih
Semoga bermanfaat

Comments


Ingin membuat buat Buku Tamu seperti ini?
Klik di sini

Dowload Tugas Semester 1

Orientasi Baru dalam Pembelajaran
# Resume Buku Landasan Pendidikan (UTS)
BAB 1 s.d 8 (lengkap)

# Resume buku
Kelompok 1 (Revolusi belajar jilid II)
---> Presentasi : Senin, 04 April 2011
---> Powerpoint bab 8 & 9, 10 & 11, 12 & 13, 14 & 15

Kelompok 2 (Revolusi belajar jilid I)
---> Presentasi : Senin, 18 April 2011
---> Powerpoint pendahuluan & bab 1, 2, 3, 4-5, 6-7
---> catatan moderator (tanya jawab) atau klik disini

Kelompok 3 (Quantum Quatient)
--> Presentasi : Senin, 30 Mei 2011
--> word : Resume 1-6
--> powerpoint : bab 1-2, 3, 4, 5-6, SQ
--> catatan moderator : Tanya jawab

Kelompok 4 (Double Your Brain Power)
--> Pesentasi : Senin, 13 Juni 2011
--> Word : Resume komplit
--> Powerpoint : 1, 2, 3

Kelompok 5 (Belajar Cerdas Berbasiskan Otak)
--> Pesentasi : Senin, 13 Juni 2011
--> Word : Resume komplit
--> Powerpoint : 1&2, 3, 4 awal, 4 akhir

Download Materi Semester 2

Konteks Sosial Budaya, Inovasi Pendidikan dan Pembelajaran
1. Perihal konteks sosial budaya
2. (pendidikan dan pengajaran) dalam perspektif antropologi
3. Konteks Sosbud 4 Psikologi
4. Konteks sosbud 5 sosiologi
5. Konteks sosbud 6 sosiologi(teori humanism
Landasan dan Konsep Teknologi Pembelajaran
1. Teknologi Pendidikan
Pengembangan Kualitas Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan
1. Pengembangan tenaga pendidik dan tenaga kependidikan

Download Tugas Semester 2

Pengembangan kualitas tenaga pendidik dan tenaga kependidikan
Makalah kelompok 1. word + ppt + pertanyaan
Makalah kelompok 2. word + ppt + pertanyaan
Makalah kelompok 3. word + ppt + pertanyaan
Makalah kelompok 4. word + ppt
Makalah kelompok 5. word + ppt
Landasan dan Konsep Teknologi Pembelajaran
Makalah kelompok 1. word + ppt + tanyajawab
Makalah kelompok 2. word + ppt + tanyajawab
Makalah kelompok 3. word + ppt
Makalah kelompok 4. word + ppt
Makalah kelompok 5. word + ppt
Makalah kelompok 6(1). word + ppt
Makalah kelompok 7(2) word + ppt1 + ppt2
Makalah kelompok 8(3) word + ppt
Makalah kelompok 9(4) word + ppt
Makalah kelompok 10(5) word + ppt1 + ppt2
Teknik Penulisan Karya Ilmiah
Proposal thesis kelompok 1. word + ppt
Proposal thesis kelompok 2. word + ppt
Proposal thesis kelompok 3. word + ppt

Download Materi Semester 3

Pengembangan Media dan Pengelolaan Sumber Belajar
Silabus
Landasan TP_definisi 2004
Strategi & Media Pembelajaran
Desain Pembelajaran dan Pelatihan
Kontrak Perkuliahan
Prinsip Pembalajaran & Motivasi Belajar
Pengembangan Kurikulum
Pengembangan Kurikulum

Bank Soal UTS dan UAS

SEMESTER 1 (Feb - Jun 2011)
1. UTS dan UAS Pak Sihabudin (metlit)
2. UTS dan UAS Pak Rusmana (statistik)
dan Jawaban UTS + [Soal tugas dan Jawaban tugas persiapan UAS]
3. UTS dan UAS Pak Bambang (filsafat)
4. UTS dan UAS Pak Nandang (OBP)

SEMESTER 2 (Agst 2011 - Jan 2012)
1. UTS dan UAS Pak Sihabudin (sosbud)
2. UTS dan UAS Pak Romly (Klts TP & TKP)
3. UTS dan UAS Pak Soleh (Konsep TPm)
4. UTS dan UAS Pak Benny (Karya ilmiah)

Semester 3 (Februari - Juni 2012)
1. UTS dan UAS Pak Budi
2. UTS dan UAS Pak Uwes
3. UTS dan UAS Pak Robinson
4. UTS dan UAS Pak Hadi
5. UTS dan UAS Bu Martini